Optimalisasi Kinerja Perum Bulog dalam Menyerap Hasil Panen Petani di Distrik Kurik

  • Hubertus Oja
  • Yohanes E Teturan Universitas Musamus Merauke
  • Rasdi Adnan
Keywords: Kinerja, Perum Bulog, Hasil Panen, Petani, Performance, Yield, Farmer

Abstract

The issue of rice procurement is still in the spotlight and focus for every organization to survive in the current era of globalization. This research purpose of this study is to analyze the performance of Perum Bulog in handling farmers' harvests in Kurik District. The research method uses a qualitative descriptive approach. The research results on  Bulog handling farmers' rice in Kurik District, Merauke Regency, have yet to run optimally in the absorption of farmers' rice products. This happens because the rice skins produced by farmers do not follow the rice quality standards determined by Bulog. As a recommendation, research needs to bridge the demands and needs of farmers so that the harvest can be maximized and optimize local governments' role in training farmers. Thus, farmers will have the necessary means to optimize their crops in quality and quantity.

Abstrak

Permasalahan pengadaan beras masih menjadi sorotan dan tumpuan bagi setiap organisasi agar dapat bertahan di era globalisasi pada saat ini. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kinerja Perum Bulog dalam menangani hasil panen petani di Distrik Kurik. Metode penelitian menggunakan pendekatan kualitatif. Data penelitian dikumpulkan melalaui wawancara, sedengkan untuk analisis data berupa: reduksi data; penyajian data, serta penarikan kesimpulan. Hasil penelitian kinerja perum bulog dalam menyerap beras petani di Distrik Kurik Kabupaten Merauke belum berjalan secara maksimal dalam penyerapan hasil beras petani. Hal ini terjadi karena kualitas beras petani yang dihasilkan belum semua sesuai dengan standar kualiats beras yang sudah ditentukan oleh bulog. Efektivitas kinerja Perum Bulog belum efektif  karena di lapangan masih banyak beras yang belum terserap secara keseluruhan. Produktifitas Perum Bulog belum maksimal dalam menyerap beras yang dihasilkan petani, penyerapan beras hanya yang memenuhi standar dan beras yang tidak memenuhi standar dikembalikan. Perum Bulog seharusnya memiliki alternatif lain dalam menampung beras yang belum memenuhi standar dengan sistem perawatan. Rekomendasi penelitian optimalisasi peran pemerintah daerah sangat diperlukan dalam bentuk pelatihan sistem pengelolaan sawah yang terpadu agar petani dapat memiliki pengetahuan dalam penanaman, pra panen, dan pasca panen agar hasil panen dapat dimaksimalkan baik secara kualitas maupun kuantitasnya.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ariani D & Bambang M.D. 2013. Analisis Pengaruh Supply Chain Management Terhadap Kinerja Perusahaan. (Studi Kasus Pada Industri Kecl dan Menengah Makanan Olahan Khas Padang sumatera Barat). Universitas Diponegoro. Semarang. Jurnal Studi Manajemen & Organisasi Vol. 10. No. 2 Juli 2013.
Bulog. 2012. Pedoman Umum Penyaluran Beras untuk Rumah Tangga Miskin (Raskin) 2012. Kementerian Koordinator Bidang Kesejahteraan Rakyat Republik Indonesia.
E.Y.D. Kristyaningrum, T. Ekowati dan A. Setiadi (2017. Analisis Persediaan Beras Pada Perusahaan Umum Bulog Divisi Regional Jawa Timur. AGRISOCIONOMICS: Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian vol 1 No 1 Mei 2017
Fadhur Rahman. 2013. “Analisis Peranan Sumber Daya Manusia Dalam Mencapai Efektifitas Organisasi Pada Dinas Pemuda Dan Olahraga Provinsi Kepulauan Riau.” Universitas Terbuka Jakarta.
Filiani, Desanti. 2009. Membangun Kepuasan Supplier Dalam Rangka Meningkatkan Kualitas Produksi Perusahaan (Studi Kasus Pada Perusahaan Kayu UD.INDO ARIA Banyu putih Batang). Tesis. Universitas Diponegoro Semarang.
Hotimah, Siti Husnul. 2014. “Kinerja Dan Prospek Ketahanan Pangan Komoditas Beras Di Kabupaten Jember.” 14(1): 1–28.
Lokot Zein Nasution, 2016. Reposisi Peran Dan Fungsi Bulog Dalam Tata Niaga Pangan. Kajian Vol. 21 No. 1 Maret 2016
Mulyawan. Rahman. 2016. Birokrasi Dan Pelayanan Publik. Birokrasi. Ed. Wawan Gunawan. Bandung: Unpad Press. Http://Www. NGhbook.Ir/Index. Php?Nameم&Option=Com_Dbook&Task=Readonline&Book_Id=13629&Page=108&Chkhashk=03c706812f&Itemid=218&Lang=Fa&Tmpl=Component.
Nuvalentien, Fardana H. 2014. Pengaruh Kepuasan, Kepercayaan, dan Komitmen Terhadap Loyalitas Nasabah Bank Permata di Surabaya. Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya. Artikel Ilmiah.
Nadja A.R, dkk. 2018. Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepuasan Pemasok (Supplier) Beras Pada PerumBulog Sub Divre Kota ParePare. Universitas Hasanuddin Makassar. Jurnal Pendidikan Teknologi Pertanian. 4 : S250-S257.
Pradana, Rino Bahari Adi. 2017. “Kinerja Pelayanan Terpadu Satu Pintu Pada Badan Penanaman Modal Dan Pelayanan Perizinan Terpadu Di Kabupaten Merauke.” 6(2): 112–19. Http://Ejournal.Unmus.Ac.Id/Index.Php/Societas.
Reza, Iqbal. 2017. “Studi Deskriptif Tentang Kinerja Perum Bulog Dalam Pengadaan Dan Penyaluran Beras Untuk Mendukung Stabilisasi Pangan.” Kebijak. Dan Manaj. Publik 5(1): 1–14.
Triadi, Yuli. 2011. “Evaluasi Kinerja Perum Bulog Dalam Pengendalian Harga Beras (Studi Kasus Di Kabupaten Demak) Skripsi Untuk Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi Pada Universitas Negeri Semarang.” Universitas Negeri Semarang.
Yola Nurkamil; Asep Saepul Alam;S iti Nursilah. 2020. Pengaruh Kepercayaan Dan Komitmen Terhadap Kepuasan Supplier Beras Di Perusahaan Umum Badan Urusan Logistik (Studi Kasus : Di Perum Bulog Kantor Cabang Cianjur). Jurnal Agrita Vol. 2. No. 2, Desember 2020
Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2012 Tentang Pangan
Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 13 Tahun 2016 Tentang Perusahaan Umum (Perum) Bulog
Peraturan Presiden Republik Indoenesia Nomor 48 tahun 2016 Tentang Penugasan Kepada Perusahaan Umum (Perum) Bulog Dalam Rangka Ketahanan Pangan Nasional
Kementerian Pertanian. (2012). Laporan Kinerja Kementerian Pertanian.
Published
2022-12-21
How to Cite
Hubertus, Yohanes E Teturan, and Rasdi Adnan. 2022. “Optimalisasi Kinerja Perum Bulog Dalam Menyerap Hasil Panen Petani Di Distrik Kurik”. Jurnal Kebijakan Pembangunan 17 (2), 249-60. https://doi.org/10.47441/jkp.v17i2.283.